Comments

Monday, January 13, 2014

Penyakit kelamin ini serang pria secara diam-diam

Posted by at 5:10 AM Read our previous post
http://ariswildan.blogspot.com/search/label/pria

Penyakit ini mempunyai gejala seperti infeksi pada saluran kemih. Oleh karena itu pria yang terkena penyakit ini sama sekali tidak menyadari bahwa sebenarnya penyakit ini menyerang prostat dan menyebabkan peradangan atau pembengkakan pada kelenjar prostat. Prostat bertugas untuk membantu memproduksi air mani dan membantu mengeluarkan urin dari kandung kemih untuk keluar dari tubuh.

1. Prostatitis

 Nama penyakit ini adalah prostatitis. Prostatitis menyebabkan kelenjar prostat mengalami peradangan dan kemudian membengkak.

2. Bacterical prostatitis

 Prostatitis terbagi dalam 3 jenis. Jenis yang pertama adalah bacterical prostatitis. Prostatitis jenis terjadi ketika urin yang terkontaminasi oleh bakteri kembali masuk ke dalam saluran prostat sehingga menyebabkan peradangan pada kelenjar prostat. Penyakit ini mempunyai gejala seperti nyeri pada punggung bagian bawah, rasa terbakar di daerah selangkangan, nyeri pada testis dan perut, demam, dan sering buang air kecil.

3. Nonbacterial prostatitis

 Prostatitis jenis kedua adalah nonbacterial prostatitits atau yang biasa disebut dengan prostatodynia. Penyakit ini menimbulkan rasa sakit ketika buang air kecil. Gejala dari prostatodynia adalah nyeri pada perineum, nyeri pada kandung kemih, nyeri pada testis dan penis serta rasa sakit saat dan setelah ejakulasi.

4. Clamydia

 Terakhir adalah clamydia atau protatitis kronis. Berbeda dengan kedua jenis sebelumnya, prostatititis jenis ini dapat ditularkan melalui hubungan seksual.
Pria baiknya juga lebih memperhatikan kesehatan alat kelaminnya karena alat kelamin pria pun rentan terhadap penyakit. Mulailah untuk menerapkan pola hidup sehat seperti menghindari rokok, mengonsumsi makanan sehat, dan juga rajin berolahraga demi terhindar dari bibit-bibit yang menyebabkan gangguan pada alat kelamin.

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
© Aris Wildan is powered by Blogger - Template designed by Stramaxon(enhanced by aris wildan) - Best SEO Template