Posted by Unknown at 10:29 PM
Read our previous post
Kenapa wanita umumnya lebih menyukai pria bad boy ketimbang pria lugu atau pemalu? Pertanyaan ini sering muncul tidak hanya di kalangan pria, tetapi juga wanita. Fenomena ini juga kerap ditemui dalam drama atau film cinta yang biasanya mempertontonkan sisi liar dari karakter pria bad boy yang kerap bikin wanita mabuk kepayang. Mau tahu alasannya? Berikut adalah lima alasan mengapa kebanyakan wanita lebih suka pria bad boy.
1. Terlihat keren
Pria bad boy sering dianggap keren dan sangar. Kesan itu tidak hanya terlihat pada penampilan mereka, tetapi juga cara mereka bersikap. Ini sering bikin para wanita mabuk kepayang.
2. Tegas dan berkarisma
Pria bad boy sering dianggap tegas dan berkarisma. Kata-kata dan gestur tubuhnya bahkan bisa bikin para wanita mabuk kepayang dan menggilainya.
3. Susah ditaklukkan
Tidak seperti pria pemalu dan lugu, pria bad boy tidak mudah ditaklukkan. Dia tak ingin sembarang wanita bisa merebut hatinya. Maka dari itu, pria bad boy terkadang tidak mudah ditaklukkan begitu saja oleh wanita.
4. Tidak mainstream
Pria bad boy biasanya punya gaya berbusana dan cara bersikap yang beda dari lainnya. Tipe pria semacam ini punya selera tersendiri yang membedakannya dari pria-pria pada umumnya. Inilah yang bikin dia terlihat menarik di mata wanita.
5. Penuh tantangan
Berhubungan dengan seorang pria bad boy akan memberi wanita banyak tantangan. Tantangan ini pun dianggap sebagai sesuatu yang menarik yang membuat hubungan cinta tidak terasa membosankan.
Inilah lima alasan mengapa wanita umumnya lebih menyukai pria bad boy. Bagaimana menurut Anda?
1. Terlihat keren
Pria bad boy sering dianggap keren dan sangar. Kesan itu tidak hanya terlihat pada penampilan mereka, tetapi juga cara mereka bersikap. Ini sering bikin para wanita mabuk kepayang.
2. Tegas dan berkarisma
Pria bad boy sering dianggap tegas dan berkarisma. Kata-kata dan gestur tubuhnya bahkan bisa bikin para wanita mabuk kepayang dan menggilainya.
3. Susah ditaklukkan
Tidak seperti pria pemalu dan lugu, pria bad boy tidak mudah ditaklukkan. Dia tak ingin sembarang wanita bisa merebut hatinya. Maka dari itu, pria bad boy terkadang tidak mudah ditaklukkan begitu saja oleh wanita.
4. Tidak mainstream
Pria bad boy biasanya punya gaya berbusana dan cara bersikap yang beda dari lainnya. Tipe pria semacam ini punya selera tersendiri yang membedakannya dari pria-pria pada umumnya. Inilah yang bikin dia terlihat menarik di mata wanita.
5. Penuh tantangan
Berhubungan dengan seorang pria bad boy akan memberi wanita banyak tantangan. Tantangan ini pun dianggap sebagai sesuatu yang menarik yang membuat hubungan cinta tidak terasa membosankan.
Inilah lima alasan mengapa wanita umumnya lebih menyukai pria bad boy. Bagaimana menurut Anda?
No comments:
Post a Comment